
Contoh Soal Matematika Mengenai Persegi Panjang Kelas 8 SMP
Rumus Persegi Panjang
Rumus mencari luas persegi panjang yaitu :
Luas persegi panjang = p x l
Ket :
P = panjang persegi panjang
L = lebar persegi panjang
Contoh Soal!
1. Sebuah tanah memiliki bentuk persegi panjang. Jika tanah tersebut memiliki panjang 10 meter dan lebar 5 meter, berapakah luas tanah tersebut?
Jawab :
P = 10 m
L = 5 m
L = P x L
= 10 x 5
= 50 m2
Jadi, luas tanah tersebut adalah 50 m2.
2. Sebuah taman berbentuk persegi persegi. Di sekelilig taman tersebut ditanami sebuah pohon pinus dengan jarak antar pohon 4 m. Panjang sisi taman itu adalah 65 m. Berapakah banyak pohon pinus yang dibutuhkan?
Jawab :
K = 4 s
K = 4 x 65 m
K = 260 m
Banyak pohon = 260 m/4 m
Banyak pohon = 65
Jadi, banyak pohon pinus di taman tersebut sebanyak 65 buah pohon.
3. Perhatikan gambar di bawah ini!

Hitunglah keliling dan luas bangun yang diarsir!
Jawab :

Dari gambar tesebut dapat diketahui AB = EF + CD, BC = AF + DE dan AF = EF = DE = CD = 8 cm
maka :
Keliling = 8 x AF
Keliling = 8 x 8 cm
Keliling = 64 cm
Luas total = luas 1 + luas 11 + luas 111
Luas total = 3 x luas 1
Luas total = 3 x s x s
Luas total = 3 x 8 x 8
Luas total = 192 cm2
4. Panjang sebuah meja yang berbentuk persegi adalah 5 meter. Hitunglah luas persegi tersebut!
Jawab :
Dik : s = 5 m
Ditanyakan : L = ... ?
L = s x s
L = 5 m x 5 m = 25 m2
5. Diketahui luas sebuah jendela berbentuk persegi adalah 81 m2. Hitunglah sisi persegi tersebut!
Jawab :
Diketahui : L = 81 m2
Ditanya : S = ... ?
S = √L s = √812
s = 9 m
5. Terdapat sebuah lapangan yang berbentuk persegi dan mempunyai keliling 40 meter. Berapakah luas lapangan tersebut?
Jawab :
Diketahui : K = 40 meter
Ditanyakan : L = ...?
s = K : 4
s = 40 : 4
s = 10 meter
Setelah panjang sisinya diketahui, selanjutnya kita dapat menghitung luasnya:
L = s x s
L = 10 x 10 L = 100 m2
Jadi, luas dari lapangan tersebut adalah 100 m2.
Itulah pembahasan materi mengenai Contoh Soal Matematika Mengenai Persegi Panjang Kelas 8 SMP. Semoga apa yang telah kami sampaikan dapat membantu adik-adik sekalian dalam pelajaran persegi panjang dan semoga bisa dijadikan sebagai bahan untuk latihan-latihan di rumah. Untuk menambah wawasan kalian pelajari juga materi tentang Cara Menghitung Rumus Keliling Persegi Panjang, Contoh Soal Dan Pembahasan Lengkap.
Selamat belajar dan semoga bermanfaat!
0 Response to "Contoh Soal Matematika Mengenai Persegi Panjang Kelas 8 SMP"
Posting Komentar